| | Untuk menggambar wajah tampak depan gambarlah lingkaran dengan 2 garis horizontal dan 1 garis vertikal. Garis tersebut digunakan untuk mempermudah menentukan batas-batas gambar mata,dahi, rambut, hidung dan mulut |
|
| | Tarik garis dari kedua samping lingkaran hingga berpotongan membentuk segitiga. Garis tersebut digunakan untuk mempermudah menggambar muka bawah/rahang dengan proposional. |
|
| | Perlu diperhatikan jarak antara garis horizontal bawah dan bagian bawah lingkaran lebih kecil dibandingkan jarak dari bawah lingaran ke titik perpotongan 2 garis |
|
|
| |
| |
|
| Untuk melengkapi sketsa kepala, gambarlah mata, hidung, dan mulut berdasarkan garis batas yang telah ditentukan. Dan untuk finishing lakukan penghapusan pada garis bantu gambar rahang dan garis bantu dahi-rambut | |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar